SimPus AKBID HI
Tentang Kami
Sistem Perpustakaan AKBID Harapan Ibu Pekalongan menyediakan kebutuhan informasi dan akses pengetahuan bagi para Mahasiswi. Ketersediaan buku yang “Up To Date” adalah suatu keharusan bagi kami, para Mahasiswa dan Dosen harus mendapatkan informasi yang terkini dan pengetahuan yang dapat digunakan untuk mengembangkan diri. Dengan didukung fasilitas yang memadai dan program-program perpustakaan yang baik, maka budaya baca dan budaya literasi terbangun di Perpustakaan AKBID Harapan Ibu Pekalongan. Tidak hanya itu kebutuhan informasi yang non buku juga selalu berusaha kami tingkatkan ketersediaannya. Perpustakaan AKBID Harapan Ibu Pekalongan sangat menyadari kami mempunyai peran penting dalam ikut serta mendidik Mahasiswa dan masyarakat luas. Pengembangan koleksi Perpustakaan menjadi salah hal yang menjadi perhatian kami.
© 2024 — Senayan Developer Community
Ditenagai oleh SLiMS